FIK Tanggap Covid -19
FIK Tanggap Covid -19 Read More »
Fakultas Industri Kreatif – Telkom University Kampus Bandung
Sehubungan dengan Surat Edaran dari Rektor Telkom University nomor 045/SKR4/REK/2020 tekait kebijakan Work From Home (WFH) untuk pegawai dilingkungan Telkom University sampai dengan 29 Mei 2020, untuk itu kami tetap melayani secara online sesuai hari dan jam kerja 08.00 – 16.30 WIB.
Berikut nomor kontak yang bisa dihubungi serta akun resmi layanan akademik :
Layanan Akademik Online Read More »
Dalam rangka Collaboration Research antara Telkom University dengan Hanbat National University, peserta dari program tersebut berkesempatan mengikuti pameran tahunan yang diadakan di Hanbat National University. Adapun produk yang dipamerkan berupa peralatan pendukung penelitian teh dan rancangan pembangkit listrik tenaga surya merupakan hasil kolaborasi antara Fakultas Teknik Elektro, Fakultas Informatika dan Fakultas Industri Kreatif, dari Telkom University, Fakultas Teknik Elektro, dan Fakultas Arsitektur dari Hanbat University, dan PPTK Gambung. Program ini adalah program berkelanjutan yang dilakukan antara Telkom University dengan Hanbat National University. Kegiatan tersebut memasuki tahun ke-3 dan akan terus berlanjut di tahun-tahun berikutnya.
Ada kabar gembira yang disampaikan Dekan Fakultas Industri Kreatif (FIK) Telkom University (Tel-U), Dr. Didit Widiatmoko Soewardikoen, Drs.,M.Sn pada Rapat Koordinasi (Rakor), Rabu (11/04/2018). Kabar gembiranya yaitu Program Studi Desain Interior berhasil memperoleh akreditasi A.
“Selamat untuk prodi Desain Interior atas diperolehnya akreditasi A, sunggu capaian yang luar biasa,” kata Didit.
Rakor kali ini juga membahas beberapa hal terkait FIK dalam upayanya meningkatkan kualitas dosen dan mahasiswa. Di antaranya peningkatan kemampuan entrepreneurship mahasiswa, serta peningkatan kemampuan bahasa Inggris dosen pengajar di kelas internasional.
Rakor diakhiri dengan penyerahan SK Pegawai oleh Dekan FIK kepada Dr. Moh. Isa Pramana Koesoemadinata,S.Sn.,M.Sn sebagai ketua KK Visual Marketing dan Design Management. SK Juga diberikan kepada Risca Tresmianti Suarna, S.Ikom sebagai Staf Urusan Sekretariat FIK. – (Risca-FIK)
RAKOR FIK TEL-U, Prodi Desain Interior Raih Akreditasi A Read More »
Prodi Desain Komunikasi Visual (DKV) Fakultas Industri Kreatif (FIK) Universitas Telkom (Tel-U) menyelenggarakan pameran 2.5th Mineline, Selasa (10/4/2018). Pameran berlangsung di Spasial Room Jl. Gudang Selatan No 22 Bandung.
“2.5th Mineline merupakan pameran Tugas Akhir peminatan Desain Grafis. Acara ini juga diisi dengan presentasi karya mahasiswa,” kata Dosen FIK Novian Denny Nugraha, S.Sn.,M.Sn.
Jelasnya, karya tugas akhir mahasiswa yang dipamerkan di Mineline ini adalah karya-karya terseleksi. Karya tugas akhir terbaik dengan hasil akademik terbaik. Dipamerkan di Spasial Room merupakan pusat industri kreatif anak muda Bandung. Sehingga pameran ini berupaya menawarkan karya mereka terhadap industri secara langsung.
MineLine merupakan kegiatan pameran rutin yang dilakukan oleh Prodi yang dipimpin oleh Dicky Hidayat, S.Sn.,M.Ds. Pameran selanjutnya 3th MineLine, akan berlangsung sekitar bulan Juli atau Agustus mendatang.
Karya Mahasiswa FIK TEL-U Dipamerkan Di Mineline Read More »
Bandung, 17 Januari 2018 – Pameran merupakan salah satu bagian yang penting dan tidak terpisahkan dari dunia Seni Rupa dan Desain. Seiring dengan berkembangnya kemajuan teknologi, kini pameran bertransformasi menjadi Pameran Digital.
…
FIK Jalin Kerjasama Dengan CMYK Indonesia dalam Penyelenggaraan Pameran DigitalRead More »
FIK Jalin Kerjasama Dengan CMYK Indonesia dalam Penyelenggaraan Pameran Digital Read More »
Bandung, 17 Januari 2018 – Disela-sela Rapat Koordinasi Fakultas Industri Kreatif yang dilaksanakan setiap Rabu di Ruang Rapim FIK, diselenggarakan penyerahan Surat Keputusan (SK) Sertifikasi untuk 4 Dosen FIK.
…
4 Dosen FIK Terima SK Sertifikasi Dosen (Serdos) Read More »
Bandung, 11 Januari 2018 – Setelah dilaksanakan Rapat Pengampuan Akademik Universitas untuk seluruh Fakultas di Gd. Selaru Fakultas Ilmu Terapan pagi tadi. Fakultas pun turut mempersiapkan kegiatan perkuliahannya yang akan efektif minggu depan.
…
Rapat Pengampuan Akademik FIK TA 2017/2018 Read More »
Bandung, 10 Januari 2018 – Sebagai bentuk syukur atas pencapaian Prodi Desain Komunikasi Visual yang meraih Akreditasi Unggul A, bertempat di Ruang Galeri Gd. Sebatik diselenggarakan Syukuran yang dihadiri oleh Pimpinan dan Dosen dari Program Studi Desain Komunikasi Visual.
…
DKV Tel-U Gelar Syukuran Akreditasi A Read More »
Bandung, 14 Desember 2017 – Untuk pertama kalinya COPASS atau Collective Passion in Art & Design diselenggarakan. Berawal dari mata kuliah yang mempunyai keterkaitan konten dengan program studi lainnya. COPASS bertujuan menyatukan berbagai karya yang nantinya dapat dijadikan sebagai bahan untuk menyusun tugas akhir. Selain itu juga kegiatan COPASS sudah sesuai dengan visi misi dari Telkom University bahkan Pemerintah Kota Bandung.
…
COPASS EXHIBITION: Kolaborasi Seni dan Desain Modern Empat ProdiRead More »
COPASS EXHIBITION: Kolaborasi Seni dan Desain Modern Empat Prodi Read More »
Bandung, 13 Desember 2017 – Bertempat di Ruang Rapat Pimpinan Fakultas Industri Kreatif, Dekan FIK menyerahkan Surat Keputusan (SK) tentang Perolehan Jabatan Fungsional Asisten Ahli (AA) kepada enam orang dosen yaitu Andreas Rio A, SE., M.Eng, …
Enam Dosen Fakultas Industri Kreatif terima SK Jafung Asisten AhliRead More »
Enam Dosen Fakultas Industri Kreatif terima SK Jafung Asisten Ahli Read More »
Bandung, 8 Desember 2017 – Fakultas Industri Kreatif (FIK) Universitas Telkom kembali menyelenggarakan Jumat Barokah sebagai bentuk apresiasi bagi dosen dan mahasiswa berprestasi sepanjang tahun 2017. Jumat Barokah menjadi ajang tahunan yang biasanya diselenggarakan dua kali setiap tahunnya.
…
FIK Mengapresiasi Prestasi Dosen dan Mahasiswa Melalui Jumat Barokah 2017Read More »
FIK Mengapresiasi Prestasi Dosen dan Mahasiswa Melalui Jumat Barokah 2017 Read More »